Berprestasi bersama Madrasah Nurul Huda tahun 2024

Madrasah Nurul Huda Sragen selalu mengedepankan pendidikan dan rasa selalu berkembang. Dalam hal ini, siswa siswi dibimbing sesuai keahlian masing-masing dengan segenap kemampuan madrasah. Dengan kesinambungan, kerjasama, rasa berkembang, dan kerja keras, sehingga bisa menunjukan prestasi-prestasi yang dibanggakan.

Berikut prestasi siswa siswi kami yang bisa kami tunjukan :

  • Azzahra Nur Hidayah (Juara 1 KSM Kimia Kab. Sragen)
  • Dhea Aryati (Juara 1 Kimia OSN Kab. Sragen 2024)
  • Hanifah Eka A (Juara 1 Kebumian OSN Kab. Sragen 2024)
  • Istikomah (Juara 1 Ekonomi OSN Kab. Sragen 2024)
  • Husna Latifah Hanum (Juara 1 Putri Lomba Scouting Pionering Gelar Ketrampilan Pramuka Penggalang)
  • Bunga Maretta A (Juara 2 Fotografi FLS2N Kab. Sragen 2024)
  • Cicih Asyifa (Juara 2 Ekonomi OSN Kab. Sragen 2024)
  • Tarisa Niken (Juara 2 Kebumian OSN Kab. Sragen 2024)
  • Salsabila Nur Aulia (Juara 2 Menulis Cerpen Hari Santri Kab. Sragen)
  • Azzah Luthfiyah (Juara 3 MTQ Kab. Sragen)
  • Dila Karasi (Juara 3 Solo Vocal Putri FLS2N Kab. Sragen 2024)
  • Firda Nindy (Juara 3 Ekonomi OSN Kab. Sragen 2024)
  • Isra Agustin Khusnul (Juara 3 POPDA 2024 Kab. Sragen Cabor Pencak Silat Putri)
  • Nabila Tata Naila Saqif (Juara 3 Lari 60 m Putri Aksioma Tingkat Provinsi Tahun 2023)
  • Siti Mamluatul (Juara 3 Kebumian OSN Kab. Sragen)
  • Andini Melia Elsafira (Juara 1 POPMA Kab Sragen Cabor Bola Voli Putri & Peserta POPMA Cabor Voli Putri Prov Jateng)
  • Lutviyah Sekar Sari (Juara 3 POPMA Kab. Sragen Cabor Tenis Meja Putri)
  • Naysila Yogi Indriana (Juara 4 KSM Matematika Kab. Sragen 2024)
  • Nia Aprilia Rohmatun (Juara 1 POPMA Kab Sragen Cabor Bola Voli Putri & Peserta POPMA Cabor Voli Putri Prov Jateng)
  • Widi Haryanto (Juara 1 POPMA Kab Sragen Cabor Tolak Peluru & Peserta POPMA Tolak Peluru Prov Jateng)
  • Hanifah Eka, Dhea A, Umi A (Juara 1 KSM Beregu Tingkat Kab Sragen)
  • Grup (Juara 1 Edutainment Jumbara Kab Sragen)

Selain diatas, banyak kemampuan murid kami yang masih berkembang. Maka dari itu, kami juga berharap untuk kerjasama dari seluruh pihak, baik madrasah, siswa, orangtua/wali dan masyarakat demi terwujudnya generasi emas tiap tahunnya.

Related posts

Brosur PPDB MI Nurul Huda 2022/2023

by Agus Priyono
3 tahun ago

Brosur PPDB MA Nurul Huda 2022/2023

by nurulhuda1
3 tahun ago

HUT Pon Pes Nurul Huda ke 38 tahun 2023

by nurulhuda1
1 tahun ago
Exit mobile version